
Batuk Kering, Atasi Secara Alami!
Perubahan suhu saat pergantian musim, kerap menimbulkan sakit batuk kering. Jangan khawatir, ada beberapa cara untuk mengatasinya.
Perubahan suhu saat pergantian musim, kerap menimbulkan sakit batuk kering. Jangan khawatir, ada beberapa cara untuk mengatasinya.
Kenapa batuk datang bersamaan dengan pilek atau flu? Selain minum obat, apakah ada cara lain untuk mengatasi batuk? Baca artikel ini, yuk.